Pendaftaran PDB SMPN 2 Kaliwungu

Hari ini, 2 Juli 2018 adalah hari pertama PPDB baik untuk SMP maupun SMA/SMK.
Untuk PPDB di SMPN 2 Kaliwungu, daya tampung adalah 196 peserta didik baru. Jumlah ini akan terbagi dalam 7 kelas, jumlah peserta didik untuk setiap kelas idealnya adalah 32. 
Berikut adalah alur pendaftaran bagi calon peserta didik baru:
1. Mengambil formulir pendaftaran
2. Mengisi formulir tsb dengan lengkap
3. Mengumpulkan formulir yang sudah diisi beserta kelengkapan lampiran
4. Mendapatkan nomor pendaftaran
5. Memantau jurnal
6. Menunggu pengumuman.
Pendaftaran sendiri dijadwalkan dimulai hari ini tanggal 2 Juli sampai dengan tanggal 5 Juli 2018. Analisis dan pengolahan nilai tanggal 6 dan 7 Juli, sementara pengumuman pada tanggal 9 Juli 2018.



Share on Google Plus

About yudairza

This is a short description in the author block about the author. You edit it by entering text in the "Biographical Info" field in the user admin panel.

0 Comments:

Posting Komentar